Jelang Bulan Puasa, Waspada Pengeluaran Membengkak. Cek Tipsnya Di sini!
Puasa tidak berarti kebutuhan untuk konsumsi dan pengeluaran lain berkurang, bahkan semakin membengkak. Hal ini perlu segera disikapi agar tidak terjadi defisit dalam rumah tangga tersebut yang dapat berakibat fatal. Kemudahan bertransaksi seperti penggunaan QRIS bagi sebagian orang bisa menyebabkan…
